Minggu, 19 Oktober 2014

Resume Kelompok 2

RESUME
Konflik Dalam Organisasi 

Makalah Kelompok 2
Makalah Konflik Dalam Organisasi  Kelompok 2


Tujuan dari presentasi kelompok 2 untuk memberikan informasi tentang Konflik Dalam Organisasi yang dimana isi nya adalah pengertian,jenis,sumber konflik dan bagaimana cara menyelesaikan konflik yang baik 

Contoh cara menyelesaikan konflik yang baik 
Integrating(Problem Sloving)Mengidentifikasi masalah dengan waktu yang lama namun metode ini sangat kompleks untuk digunakan karena dengan metode ini masalah dapat terselesaikan dengan baik

Pertanyaan yang di ajukan pada kelompok 2
1.Berikan Contoh konflik organisasi dan cara menanganinya?
  • Jawab :Contoh  konflik dalam organisasi yaitu perbedaan pendapat dalam organisasi yaitu perbedaan pendapat dalam pemilihan pengurus baru.Cara menanganinya dapat dilakukan dengan cara penyelesasaian masalah mulai dari Integrating(Problem Sloving),Obliging(Smooting),Dominating(Forcing),Avoiding(Menghindar),dan comprosmissing tergantung dari besar kecil nya masalah tersebut
2.Bagaimana tanggapan kalian tentang konflik sidang pimpinan DPR?
  • Jawab :Seharus nya anggota DPR bisa lebih dewasa pada saat pemilihan ketua DPR,karena mereka adalah wakil rakyat yang di pilih oleh rakyat dan seharus nya juga bisa menjadi panutan yang baik bagi rakyat nya
3.Contoh konflik yang meninggalkan partai gerindra,tindakan tersebut menurut anda benar atau tidak?
  • Jawab :untuk benar salah nya saya tidak mengetahui karena saya bukan anak jurusan politik
4.Diantaran 5 Penyelesaian masalah cara yang paling efektif itu cara yang mana?
  • Cara yang paling di sarankan adalah compromissing,karena seimbang antara kepentingan pribadi dengan kepentingan orang lain,sehingga tidak ada pihak yang egois ataupun ingin menang sendiri
5.Bagaimana dampak organisasi menyelesaikan konflik yang baik dengan cara problem sloving?
  • Jawab :Dampaknya sangat tidak baik bagi suatu organisasi karena membutuhkan waktu yang lama dalam penyelesaian masalah kita harus mengindentifikasi permasalahan terlebih dahulu,kemudian mempertimbangkan dan menganalisa permasalahan tersebut lalu memilih alternatif pemecahan masalah yang sesuai 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar